SOAL DAN PEMBAHASAN TWK TIU TKP LATIHAN 7 BAGIAN 1
1. Ideologi dimana buruh dan tani tidak diapresiasi dengan baik dan hanya dianggap sebagai salah satu faktor produksi saja, merupakan penerapan dari ideologi ...
A. Sosialisme
B. Marxisme
C. Nasionalisme
D. Kapitalisme
E. Komunisme
2. Paham nasionalisme yang menunjukkan bahwa suatu proses politik yang sangat berperan adalah warga negaranya, jadi rakyat merupakan komponen yang sangat penting dan paling berperan di dalam tatanan sistem negara, disebut ...
A. Nasionalis Kewarganegaraan
B. Nasionalis Etnis
C. Nasionalis Romantic
D. Nasionalis Liberalis
E. Nasionalis Humanis
3. Bentuk nyata dari nilai-nilai sosial di dalam masyarakat yang berbudaya, memiliki aturan-aturan, dan kaidah-kaidah, baik yang tertulis maupun tidak, merupakan pengertian dari ...
A. Hukum
B. Ideologi
C. Bangsa
D. Perilaku Manusia
E. Norma
4. Sebelum Piagam Jakarta disahkan menjadi pancasila ada beberapa hal yang diubah oleh
PPKI, salah satunya adalah syarat yang menyebutkan bahwa “presiden Indonesia harus orang Islam” diubah menjadi “presiden Indonesia harus orang Indonesia asli”, tercantum dalam UUD 1945 ...
A. Pasal 1 ayat (1)
B. Pasal 1 ayat (2)
C. Pasal 2 ayat (2)
D. Pasal 6 ayat (2)
E. Pasal 6 ayat (1)
5. Tidak menggunakan hak milik untuk usaha-usaha yang bersifat pemerasan terhadap orang lain, merupakan nilai yang terkandung dalam Pancasila sila ...
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima
6. Menurut sistem pemerintahan yang terdapat dalam UUD 1945 hasil amandemen, pemilihan presiden adalah ...
B. Dipilih secara langsung oleh rakyat
C. Dipilih oleh DPR dan DPD
D. Bertanggung jawab kepada MPR
E. Monarki konstitusional
7. Jenderal Koiso memberikan janji kemerdekaan (kelak di kemudian hari) pada rakyat Indonesia pada tanggal ...
A. 6 September 1944
B. 7 September 1944
C. 8 September 1944
D. 9 September 1944
E. 10 September 1944
8. Perihal masa jabatan presiden juga menjadi bagian pasal yang diamandemen, yakni pasal
...
A. 6
B. 7
C. 8
D. 9
E. 10
9. Pada dasarnya UUD 1945 dapat diubah oleh MPR sesuai dengan pasal 37, dengan persyaratan ....
A. Dihadiri oleh ½ jumlah anggota MPR dan semua anggota setuju
B. Disetujui oleh ½ jumlah anggota MPR dan dihadiri 2/3 jumlah anggota MPR.
C. Dihadiri oleh 2/3 jumlah anggota MPR dan disetujui oleh ½ yang hadir.
D. Dihadiri dan disetujui oleh ½ jumlah anggota MPR lebih satu (1/2 + 1) jumlah anggota MPR.
E. Dihadiri 2/3 dari jumlah anggota MPR dan disetujui oleh 2/3 dari jumlah anggota MPR yang hadir.
10. Berikut merupakan lokasi-lokasi terjadinya Perang Diponegoro, kecuali...
A. Surakarta
B. Buleleng
C. Rembang
D. Gua selarong
E. Demak
11. Pemimpin pemberontakan DI/TII di Jawa Barat adalah...
A. Muso
B. Semaun
C. Dharsono
D. Amir Syarifuddin
E. Kartosuwiryo
12. Batas landas kontinen diukur mulai dari garis dasar pantai ke arah luar dengan jarak paling jauh adalah 200 mil, dan memiliki kedalaman landas kontinen yang tidak lebih dari ...
A. 100 meter
C. 200 meter
D. 200 mil
E. 150 meter
13. Hasil perundingan linggarjati menyatakan bahwa wilayah kekuasaan Indonesia menjadi…
A. Sumatra, Jawa, dan Madura
B. Sumatra, Jawa, dan Kalimantan
C. Sumatra, Jawa, dan Bali
D. Sumatra dan Jawa
E. Jawa saja
14. Berdasarkan asal usul dan persebaran penduduk, diperkirakan masyarakat awal yang menempati wilayah Indonesia termasuk rumpun bangsa melayu. Berikut ini yang termasuk ke rumpun Melayu Tua adalah …
A. Suku Dayak
B. Suku Sunda
C. Suku Jawa
D. Suku Betawi
E. Suku Minang
15. Salah satu butir Pancasila yang meggambarkan Bhineka Tunggal Ika adalah sila ke …
A. Satu
B. Dua
C. Tiga
D. Empat
E. Lima
16. Kata Bhineka Tunggal Ika pertama ditulis dalam kitab Sutasoma, karangan..
A. Mpu Kanwa
B. Mpu Triguna
C. Mpu Panuluh
D. Mpu Tantular
E. Mpu Prapanca
17. Prinsip-prinsip nasionalisme Indonesia (Persatuan Indonesia) tersusun dalam kesatuan majemuk tunggal yaitu, kecuali...
A. Kesatuan sejarah
B. Kesatuan cita-cita
C. Kesatuan nasib
D. Kesatuan kebudayaan
E. Kesatuan asas kerohanian
18. Menggunakan sistem unikameral, yaitu Kongres Rakyat Nasional (National People’s Congress) merupakan salah satu ciri sistem pemerintahan negara ...
A. Cina
B. Jepang
C. Perancis
E. Amerika Serikat
19. Monarki absolut merupakan suatu pemerintahan yang dipegang oleh seorang raja atau ratu yang sewenang-wenang. Salah satu penguasa diktator yang dikenal dengan semboyan L’etat C’est Moi atau negara adalah saya sendiri, yaitu ...
A. Adolf Hitler di Jerman
B. Kaisar Hirohito di Jepang
C. Louis XIV di Perancis
D. Ratu Elizabeth di Inggris
E. Barack Obama di Amerika Serikat
20. Pernyataan berikut yang merupakan kelebihan sistem pemerintahan parlementer adalah ...
A. Kedudukan eksekutif stabil sebab tidak bertanggung jawab pada legislatif dan parlemen
B. Masa jabatan eksekutif jelas
C. Penyusunan program kabinet mudah karena disesuaikan dengan masa jabatan
D. Adanya pengawasan yang kuat dari parlemen terhadap kabinet sehingga kabinet berhati-hati dalam menjalankan pemerintahan
E. Legislatif bukan tempat kaderisasi eksekutif sebab anggota parlemen tidak boleh dirangkap pejabat eksekutif
21. Program yang digulirkan pemerintah melalui PMPN Mandiri bertujuan untuk …
A. Mengembangkan usaha kecil masyarakat
B. Meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat
C. Mengembangkan desa yang tertinggal
D. Mendirikan fasilitas umum yang belum terdapat di daerah
E. Menanggulangi kemiskinan dengan memberdayakan masyarakat
22. Pemerintah berdasar atas sistim konstitusi (hukum dasar), tidak bersifat absolutisme, yang dimaksud absolutisme adalah …
A. Kekuasaan terbatas
B. kekuasaan yang tidak terbatas
C. pemerintahan kaku
D. bersifat mutlak
E. bersifat fleksibel
23. Tata urutan perundang-undangan yang memegang urutan paling rendah adalah …
A. Peraturan daerah
B. Peraturan Pemerintah
C. Keppres
D. UU
E. Perpu
24. Konsep dasar demokrasi adalah …
A. Pemimpin Berkuasa
B. Presiden Berkusa
C. Rakyat Berkuasa
D. Ulama berkuasa
25. Salah satu faktor yang turut menentukan tercapainya keadilan sosial adalah demokrasi ekonomi seperti tercantum di dalam UUD 1945, yaitu seperti di bawah ini kecuali ....
A. Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasarkan atas asas kekeluargaan.
B. Negara beserta aparatur ekonomi negara bersifat dominan dan etatisme.
C. Cabang-cabang produksi yang penting dikuasai oleh negara.
D. Sumber kekayaan negara digunakan atas mufakat lembaga perwakilan rakyat.
E. Perekonomian daerah dan pusat dikembangkan secara serasi dan seimbang.
26. Salah satu indikator kuatnya sebuah sistem politik demokrasi adalah ...
A. Peran sipil lebih dominan
B. Adanya komunikasi politik yang baik
C. Mempunyai tujuan yang jelas
D. Bersumber kepada kehendak penguasa
E. Pemimpinnya bukan dari militer
27. Agama dan kebudayaan Islam masuk ke Indonesia melalui para pedagang yang berasal dari ...
A. Arab, Cina, Gujarat (India), dan Eropa
B. Arab, Persia, Gujarat (India), dan Cina
C. Persia, Arab, Eropa, dan Jepang
D. Arab, Persia, Gujarat (India), dan Eropa
E. Arab, Persia, Cina, dan Eropa
28. Berikut yang merupakan prasasti peninggalan kerajaan Mataram Lama adalah ...
A. Prasasti Kebun Kopi
B. Prasasti Kalasan
C. Prasasti Tugu
D. Prasasti Jambu
E. Prasasti Pasir Awi
29. Meletusnya perang dunia II, diawali dengan serangan Jerman terhadap Danzig (Polandia) pada ...
A. 1 September 1939
B. 1 September 1942
C. 1 November 1939
D. 10 September 1939
E. 1 Agustus 1939
30. Negara yang temasuk dalam blok sekutu dalam Perang Dunia II adalah...
A. Jepang
B. Italia
C. Polandia
D. Austria
E. Finlandia
31. ASEAN diawali dengan Deklarasi Bangkok ditandatangani oleh lima menteri luar negeri negara peserta konferensi, adapun delegasi dari Singapura adalah....
B. Tun Abdul Razak
C. S. Rajaratman
D. Narsisco Ramos
E. Thanat Khoman
32. Silang pendapat yang terjadi antara departemen kesehatan dan Badan pengawasan Obat dan Makanan (POM) dalam pananganan kasus formalin, secara tidak langsung menggeser isu pokok yang berpihak pada kepentingan konsumen, yaitu mendapatkan produk makanan yang aman bagi kesehatan.
Kalimat inti dari kalimat luas di atas adalah ...
A. Silang pendapat terjadi.
B. Silang pendapat menggeser isu pokok.
C. Kasus formalin berpihak pada kepentingan konsumen.
D. Silang pendapat berpihak pada kepentingan konsumen.
E. Kepentingan konsumen, yaitu mendapatkan produk makanan.
33. Kalimat di bawah ini yang merupakan kalimat mejemuk campuran adalah ...
A. Dia sudah melamar pekerjaan ke mana-mana, tetapi belum juga berhasil mendapatkan pekerjaan.
B. Selang beberapa waktu masuklah mereka.
C. Saya menjaga rumah, sedangkan ibu pergi ke pasar.
D. Adik mendapat nilai buruk, padahal dia sudah belajar giat.
E. Ketika ayah datang, adik bermain bola dan kakak membeca buku.
34. Karena pengaruh globalisasi dan tuntutan kehidupan, masyarakat akan mengalami pergeseran apresiasi dan cara pandang terhadap berbagai aspek kehidupan.
Frase verba dalam pernyataan di atas adalah ...
A. Pengaruh globalisasi
B. Akan mengalami
C. Tuntutan kehidupan
D. Pergeseran apresiasi
E. Aspek kehidupan
35. Kesinambungan pembangunan hanya mungkin dilaksanakan jika ketahanan nasional dan kualitas trilogi pembangunan meningkat.
Kalimat di atas menggunakan frase nomina berikut, KECUALI ...
A. Kesinambungan pembangunan
B. Mungkin dilaksanakan
C. Ketahanan nasional
D. Kualitas trilogi pembangunan
E. Trilogi pembangunan
Lanjut baca bagian ke-2
atau
Lihat pembahasan soal
0 Response to "SOAL DAN PEMBAHASAN TWK TIU TKP LATIHAN 7 BAGIAN 1"
Posting Komentar