Belajar Do While dengan Mudah di Bahasa C
Di C, selain kamu dapat melakukan pengulanganwhile. Kamu dapat melakukan do while.
Pengulangan do while di C akan selalu mengeksekusi sebuah pengulangan minimal satu kali karena proses pemeriksaan kondisi dilakukan di bagian akhir.
SOURCE:
#include <stdio.h>
int main () {
// Isi i dengan nilai 0
int i = 0;
// Lakukan perintah
do
{
// Cetak nilai i
printf("%d\n", i);
i++;
}
while (i < 0); // Selama i kurang dari 0
}
HASILNYA:0
0 Response to "Belajar Do While dengan Mudah di Bahasa C"
Posting Komentar