Tutorial Belajar Operator Konkatenansi di Java


Operator + tidak hanya digunakan untuk menjumlahkan bilangan, tapi juga digunakan untuk menggabungkan string, atau dikenal dengan istilah konkatenansi. Kedua tipe data variabel yang hendak digabung harus bertipestring.

PRAKTEK

  • Silahkan eksekusi kode di sebelah kanan dan lihat output yang akan dihasilkan
  • Nampaknya pada kode di editor, kedua string tidak tergabung dengan benar. Seharusnya ada tanda titik dua yang memisahkan kedua string. Dapatkah Kamu menambahkan karakter titik dua di antara kedua string tersebut?
    Pada baris ke-5, tambahkan string titik dua sehingga menjadi seperti ini:
    String silapertama = judul + ": " + isi;

class Main {

public static void main (String[] args) {
String judul = "Sila Pertama";
String isi = "Ketuhanan Yang Maha Esa";
String silapertama = judul + isi;
System.out.println(silapertama);
}

}

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Tutorial Belajar Operator Konkatenansi di Java"

Posting Komentar